Sunday, December 22, 2013

TAKE ME SOMEWHERE NICE

Waktu malem, gue lagi dengerin lagunya Mogwai -Take Me Somewhere Nice dan as always, gue nulis tanpa direncanakan karena terinspirasi dari lagu ini. cuma sepenggal, tapi ckup jelas maknanya.

London, 1920.

"Maaf aku bukannya memberimu kesempatan untuk masuk ke dalam Teater. Aku tidak ingin mengerjaimu." kata penjaga pintu gerbang teater itu, cepat-cepat sebelum harapan Nikkicio semakin besar. "Katakan dengan jujur, apa kau ingin masuk kedalam untuk menonton opera atau hanya agar bisa berteduh dari hujan?"
Nikkicio tidak marah. Ia malahan tersenyum. "Aku sangat menyukai pertunjukkan opera. Bagiku, hujan dan opera adalah kesinambungan yang indah. Alam dan musik. Bagaimana mungkin aku membenci hujan dan menyukai Opera secara bersamaan, ketika hujan dan Opera tidak bisa dipisahkan."
"Oh begitu," penjaga pintu gerbang itu menunjukkan ekspresi masih mempersilahkan Nikkicio untuk berbicara.
"Ya," sambung Nikkicio. "Jika hanya ada aku sendirian di sepanjang jalan utama di London ini, aku akan meninggalkan payung ini dan berjalan di bawah hujan. Sayangnya aku dikelilingi oleh manusia-manusia berfikiran dangkal. Hujan adalah berkah dari Tuhan, tetesan air ini turun langsung dari surga. Kau memakai payung sama saja kau menghalangi apa yang sudah seharusnya kau terima. Tuhan menciptakan air hujan bukan untuk dihindari kan?"
Petugas itu tertarik pada perkataan Nikkicio. "Kalau begitu, kenapa tidak jadi dirimu sendiri saja? Lepaskan payung itu dari genggamanmu. Dan berjalanlah dibawah hujan."
Nikkicio menggelengkan kepalanya. "Aku memakai payung ini bukan karena aku tidak menjadi diriku sendiri, akan tetapi agar aku tetap sadar dan terus ingat bahwa aku hidup di jaman dimana manusia-manusia pengikut arus berpikiran dangkal dan bobrok." kalimat terakhirnya bernada sarkartis saat pandangannya bertemu dengan penjaga pintu teater itu.
"Alibi yang sempurna." kata laki-laki itu. " Perempuan yang terpaksa memakai payung di dunia yang penuh dengan kebobrokan?" -SAT


Tuesday, November 12, 2013

A Girl Who Reads

A girl who reads. A girl who spends her money on books instead of clothes, who has problems with closet space because she has too many books. A girl who has a list of books she wants to read, who has had a library card since she was twelve.

A girl who reads. She always have an unread book in her bag. She’s the one lovingly looking over the shelves in the bookstore. You see that weird chick sniffing the pages of an old book in a secondhand book shop? That’s the reader. They can never resist smelling the pages, especially when they are yellow and worn.

She’s the girl reading while waiting in that coffee shop down the street. If you take a peek at her mug, the non-dairy creamer is floating on top because she’s kind of engrossed already. Lost in a world of the author’s making.

Let her know what you really think of Murakami. See if she got through the first chapter of Pride and Prejudice. Ask her if she loves Alice or she would like to be Alice.

Give her books for her birthday, for Christmas, for anniversaries. Give her the gift of words, in poetry and in song. Let her know that you understand that words are love.
If you find a girl who reads, keep her close. When you find her up at 2 AM clutching a book to her chest and weeping, make her a cup of tea and hold her.
You will propose on a hot air balloon. Or during a rock concert. Or very casually next time she’s sick. Over Skype.

You will write the story of your lives, have kids with strange names and even stranger tastes. She will introduce your children to the Cat in the Hat and Aslan, maybe in the same day.

Date a girl who reads because you deserve it. You deserve a girl who can give you the most colorful life imaginable. If you can only give her monotony, and stale hours and half-baked proposals, then you’re better off alone. If you want the world and the worlds beyond it, date a girl who reads.

Or better yet, date a girl who writes.

― Rosemary Urquico

Friday, November 8, 2013

A Dad's Letter

Dear son, do you know the first time I saw you?
You're crying, like angelic voice. Your mom look at me with tired eyes, but her smile said that she's so happy. I look at you, you look at me with that eyes. I bet you don't know who I am.
But I know started from now, I became a dad. I've imagine that when you grow up as a young boy, you will be a hero for your mom when I'm getting older. We will spend our time every weekend for watching football, you will bet with me, we will playing basketball together, until you told me that you falling in love with someone.

On the first time I have you, I show you to all of my office colleagues. My boss said youre handsome, my friends scramble to take photos with you. Our house is full of toys from them.

When midnight comes you always crying and woke me up. Your mother looks so tired, so I said to her for sleep again and i will try to make you sleep. Even i'm so tired of my works today, even I have to wake up again at 5 a.m, but I enjoyed the time with you.

Every morning you woke me up and begging me to playing horseback. Yes I do it for you, and when I'm going to my office my back is so painful because of you. On the weekend, I'm sick because of all new habits that I must do as a father.

Time flies and you become a young boy. I have worked so hard for you, so you can get the best school. But you don't study hard at school. Youre lazy so I have a report from your teacher that you always get a bad score and sleeping in the class. I told you many times but you didn't change. You make me disappointed. You make me feel that every money I spent from my hard works is useless and you didn't appreciate it. My hope is gone.

When I lose my job, we don't have enough savings money anymore. We just can buy one food for three times meals a day. I always give you the largest portion, I know for a young boy like you need more calories than me. You don't realize that, you look so enjoy your meal. And I continued it everyday become a habit.

You start to smoking and drinking, I don't want my son touch that things, because when I was young, I've destroyed by that things. I told you, but you never listen to me. You mad with me. You even said that you hate me. It hurts me. I don't want to listen it again.
You never come back home, you falling in love with a girl that I don't like. She's just want your money, she doesn't love you and she's easily give herself to every boys near her. You don't know because you're so blind at the time.

You never listen to me!

Now I'm sick, but I still don't want to leave you. Because I still have a words unspoken to you that you have to know that before I'm gone forever.

I love you.
How come I don't love you if i spend my every midnight time when you're baby, to make you can sleep while you're making me can't sleep?
How come I don't love you if I spend my money for send you to school that can educate you, so you can be just like other child?
Even I always look annoying, an old man that can't do anything anymore. Giving so much rules, asking too much.
I really really don't want to lose you. I want you happy in your life. I know sometimes you destroy yourself, but you don't realize it because youre still young. I care with you, but you never realized.
I want to see you live with your wife. I want to know who is she, where would you live, but I think I don't have any time enough to know that things.

And I remember, when you were a baby, you still don't know who I am. And now, you don't know who I am anymore.

-sat

Tuesday, March 26, 2013

YES IT REALLY REALLY REALLY HAPPEN! THEY DONT LOOK BACK IN ANGER.

RIP "BLUR VS OASIS"? Seperti yang kita tahu 2 band legendaris britpop ini sudah menjadi rival sejak belasan tahun yang lalu dan puncaknya adalah ketika terjadi THE BATTLE OF BRITPOP, yang dikeluarkan dalam NME Magazine bulan Agustus tahun 1995, bahwa Blur dan Oasis mengeluarkan single terbaru mereka di hari dan tanggal yang sama, Single "Country House" milik Blur mengalahkan lagu "Roll With It" nya Oasis. WHY???!!! Santer terdengar sih itu hanya karena harga cd Blur yang lebih murah dari harga cd Oasis. Tapi siapa yang tahu? Noel Gallagher pernah berkata di media bahwa ia menyumpahi Damon Albarn, frontman Blur; agar terkena AIDS dan mati. HA! Kutipan terkenal Noel itu membuat heboh di kalangan media massa dan penggemar mereka. Namun Albarn juga mengeluarkan quote untuk Noel yang tidak kalah terkenal dan menimbulkan kontroversi sekitar tahun 2007. 'I can't make it up with Noel. Britpop would be over and heaven forbid that we'd ever admit we'd all grown up!' begitulah kata Damon Albarn. 
Tapi apa yang terjadi pada ulang tahun Damon Albarn yang ke-45 tanggal 23 Maret 2013 kemarin? Tampaknya mereka masing-masing harus menelan ucapannya di masa silam. AHEM sebuah pemandangan yang sangat langka dan sulit dipercaya oleh mata saya! HAHA saat saya membaca di sebuah situs internet di Inggris yaitu Daily Mail UK, ternyata Noel, Albarn dan Coxon gitaris Blur berada dalam satu panggung di London's Royal Albert Hall dalam sebuah giggs amal untuk Teenage Cancer Trust. OH GOD? Semua penggemar Oasis yang ada disana hanya melihat dengan tatapan heran dan menaikkan alis mereka sambil berkata, "WHAT THE F*** WAS THAT ABOUT 15 YEARS AGO?" oke itu spekulasi haha. Noel dan Blur membawakan lagu "Tender" milik Blur dan melihat para penggemar yang semakin histeris Albarn menjadi terlihat sangat semangat dan antusias, bahkan dia sempat menyandarkan kepalanya di bahu Noel sambil tertawa lalu kembali bernyanyi dan menurut saya ini adalah moment yang sangat amat AWKWARD bagi Noel! Ha ha. Bahkan setelah konser tersebut selesai mereka saling merangkul untuk difoto. 
Sumber lain yang saya baca adalah dari BBC News dimana pada awal-awal tahun Noel mengeluarkan sebuah pernyataan, bahwa ia dan Albarn berteman karena persamaan mereka adalah sama-sama membenci (maaf sebelumnya untuk para Directioners diluar sana) boyband One Direction. WHATTA! Haha. Ya, dia menyebutnya "boyband" bagus Noel. Lanjutkan!
Bagaimana mungkin ini bisa terjadi? Mungkin tepat bila saya menggambarkannya sebagai kelahiran perdamaian Britpop bagi seluruh penggemar mereka di Britania Raya (lebay). Atau dikutip dari masing-masing lagu hits Blur dan Oasis, they Dont Look Back in Anger. Yes It Really Really Really could Happen(ed)!


1995:
http://naiveharmonies.com/wp-content/uploads/2010/11/blur+vs+oasis.jpg
Majalah NME keluaran Agustus 1995, kiri: Damon Albarn. kanan: Liam Gallagher, adik Noel Gallagher


http://archivedmusicpress.files.wordpress.com/2010/03/blur-oasis-on-the-cover-of-melody-maker-9th-december-1995.jpg
Melody Maker on December 1995: Damon - Liam


AND NOW.....
Damon and Noel playing "Tender"

THEYRE LOOK SO FUN LIKE A OLD FRIENDS! 
Damon Albarn - Noel Gallagher- Graham Coxon at the Backstage


Hal mengejutkan terjadi 2 hari setelah konser amal tersebut berlangsung; Liam yang terkenal sangat pelit mengupdate twitter (yang terkenal hanya mengupdate twitter untuk menyindir penyanyi-penyanyi lain yang tidak ia sukai atau hanya mempromosikan label baju Pretty Green miliknya) tiba-tiba saja menulis pernyataan yang menyindir kakaknya dan Band Blur di account twitternya @liamgallagher. "Don’t know what’s worse RKID sipping champagne with a war criminal or them backing vocals you’ve just done for BLUE" pernyataan adik Noel yang pedas dan terkenal sering mencaci penyanyi lain itu mengejek Noel sebagai 'backing vocal' dan memplesetkan nama "Blur" menjadi "Blue". 

Liam Gallagher's tweet on last Monday

 Tampaknya perseteruan kedua kakak-adik ini masih belum selesai ya, bagaimanapun Liam memiliki image yang sedikit berbeda dengan kakaknya. Lihat saja dari karakter suaranya, yang sudah menunjukan karakteristik keduanya. Dan walaupun keduanya sama-sama sering melontarkan kalimat pedas di publik, tapi Noel sang kakak terlihat lebih matang dan lebih mampu secara dewasa menanggapi apapun yang berkaitan dengan citra dirinya.

 Kembali ke perdamaian Noel dengan Albarn, jadi bagaimana menurut Anda? Apakah Anda senang? Saya sendiri sih menganggap ini sangat mengharukan dan saya sangat senang melihat 2 veteran ini berdamai, karena saya menyukai band keduanya. Keduanya memiliki ciri-khas masing-masing, dan aliran britpop yang sangat kental. Sejak dulu musik mereka sudah sangat berpengaruh terhadap industri musik di inggris dan tentunya para fans dari kedua band legendaris ini berharap mereka bisa berdamai seutuhnya.